
Bagaimana Cara Kerja Excavator ? Selengkapnya Disini
Untuk mengenal lebih dalam alat berat, sebaiknya ketahui dulu cara kerja excavator agar lebih mudah memahami secara utuh ketika terjadi trouble atau kerusakan yang bersangkutan. Secara umum, sistem kerja excavator menggunakan hydraulic system untuk menggerakkan boom. Tentunya, dalam sistem hidrolik excavator memang tidak terlepas dari berbagai peranan komponen mesin seperti pompa hidrolik, selang hidrolik, filter, hingga…









